Selasa, 06 Oktober 2009

mobil besi


Ini era mainan tahun 70-80an. populer dengan sebutan populer, diecast. terbuat dari besi, biasanya mengambil model mobil-mobil
jaman dahulu pada masanya, mainan bis tingkat merah ini, London Bus sangat populer di mata anak-anak. ukurannya kecil aja, skala 1:64 atau 1:43. Tapi mainan ini sangat dibanggakan anak laki-laki jaman dahulu. biasanya hadiah sang ayah yang baru pulang dari luar negeri. Ya jaman dulu kan jarang toko ada toko mainan yang menjual barang-barang made in England, Hongkong, dan Japan ini. ada juga Mayorette buatan Perancis.(yang saya ingat hanya di toko Hoya di Blok M, atau toko mainan Bobo di proyek Senen, yang jual varian mainan dengan merek-merek seperti ini)

saya punya varian yang banyak tentang mainan-mainan dari besi ini. dijual bagi yang berminat. (bagi yang berminat dengan aneka mainan jadul tahun 70-90an seperti action figure, diecast, karakter figur, silahkan kunjungi blog saya yang lain di http://king of toys.blogspot.com)





Posted by Picasa

1 komentar:

DaveFender mengatakan...

Penggunaan istilah 'mobil besi' sebenarnya kurang tepat,karena sebenarnya mainan seperti ini tidak terbuat dari besi tapi dari logam (metal) zamak alloy dan ada beberapa unsur plastik ataupun bahkan karet. Mungkin lebih tepatnya kita menyebutnya die-cast-metal. Tapi memang istilah mobil besi lebih mudah diterima. Karena terkadang jika kita menyebut mobil die cast, ada beberapa pemilik atau pelayan toko mainan yang kurang mengerti. Ya apapun namanya no problemlah, yg penting kita adalah sesama penggemar die cast metal ini.

boneka keramik vintage Holland.

Minat, antik dan berkelas, bahan, keramik, kain, dll harga 250 ribu.